Berikut ini adalah Stadion Piala Dunia 2010, yaitu:
- Royal Bafokeng Stadium di Rustenburg dengan kapasitas 38.646 penonton.
- Free State Stadium di Bloemfontein dengan kapasitas 40.911 penonton.
- Mbombela Stadium di Nelspruit dengan kapasitas 40.929 penonton.
- Peter Mokaba Stadium di Polokwane dengan kapasitas 41.733 penonton.
- Nelson Mandela Bay Stadium di Port Elizabeth dengan kapasitas 42.486 penonton.
- Loftus Versfeld Stadium di Pretoria dengan kapasitas 42.858 penonton.
- Ellis Park Stadium di Johannesburg dengan kapasitas 55.686 penonton.
- Moses Mabhida Stadium di Durban dengan kapasitas 62.760 penonton.
- Cape Town Stadium di Cape Town dengan kapasitas 64.100 penonton.
- FNB Stadium di Johannesburg dengan kapasitas 84.490 penonton.
Tahun 2014 FIFA kembali menyelenggarakan Piala Dunia (lihat Stadion Piala Dunia 2014, lihat juga Stadion Piala Dunia 2006).